Tutorial Lengkap Cara Cepat dan Mudah Mengganti Tema WinRAR

Tutorial Lengkap Cara Cepat dan Mudah Mengganti Tema WinRAR

Tutorial Lengkap Cara Cepat dan Mudah Mengganti Tema WinRAR menjadi Keren.


Hari gini siapa sih yang tidak kenal WinRAR?? Pasti sobat semua yang membaca postingan ini tahu kan?? yups WinRAR adalah salah satu aplikasi archiver terpopuler saat ini! sekarang coba perhatikan ikon-ikon arsip ZIP maupun RAR yang terdapat di hardisk sobat.. pasti jika sobat memasang WinRAR, ikon-ikon tersebut akan tampak seperti buku dengan warna berbeda. Lalu coba perhatikan ikon pada Toolbar WinRAR (Buka WinRAR melalui startmenu) dan pasti sobat juga akan melihat ikon yang tidak jauh beda dengan ikon sebelumnya kan?.


Nah oleh karena itu sekarang saya akan membagikan sebuah trik untuk mengganti Tema WinRAR tepatnya pada semua tampilan Ikon Arsip yang ada di komputer sobat! Namun sebelumnya lihat dulu dong before-after nya.

Sebelumnya:

Tutorial Lengkap Cara Cepat dan Mudah Mengganti Tema WinRAR

Sesudahnya:

Tutorial Lengkap Cara Cepat dan Mudah Mengganti Tema WinRAR


Bagaimana? keren kan? jika sobat tertarik silahkan simak tutorial berikut ini!

Pertama - Buka program WinRAR terlebih dahulu! (supaya mudah, buka WinRAR dari Startmenu saja!)

Kedua - Pilih menu Options >> Themes >> Organize themes...


Tutorial Lengkap Cara Cepat dan Mudah Mengganti Tema WinRAR

Ketiga - Pada jendela yang muncul silahkan klik tombol "Add" disebelah kanan lalu silahkan Browse tema WinRAR sobat (Download Disini!) kemudian setelah ketemu silahkan klik Open.

Tutorial Lengkap Cara Cepat dan Mudah Mengganti Tema WinRAR

Keempat - Pilih tema yang anda pilih tadi lalu centang checkbox dibagian bawah kemuadian klik tombol Select!.

Tutorial Lengkap Cara Cepat dan Mudah Mengganti Tema WinRAR


Dan terakhir klik OK!

Semoga bermanfaat..

0 Response to "Tutorial Lengkap Cara Cepat dan Mudah Mengganti Tema WinRAR"

Posting Komentar