Jaga Password-mu Secara Online dengan LastPass - Aplikasi Penyimpan Password

icon
 Jaga Password-mu dengan LastPass - Aplikasi Penyimpan Password
LastPass merupakan sebuah aplikasi yang memberikan jasa berupa password manager. Dengan menggunakan aplikasi ini maka kamu tidak perlu kuatir lagi akan lupa password yang biasanya kita rasakan sesudah membuat sebuah akun di internet. LastPass mempunyai dua tipe akun, yaitu Free dan Premium, untuk perbedaan keduanya terletak pada fitur yang diberikan, namun saya rasa akun Free sudah cukup untuk sekedar menyimpan dan memanage passoword secara online. Nah, oleh karena itu sekarang saya akan berbagi sedikit tutorial untuk membuat akun LassPast secara cepat.

Baca Juga: Tips Membuat Password Super Kuat ala Microsoft

Tapi kenapa harus LastPass??
Banyak password manager di luar sana yang memberikan fitur-fitur unggulannya masing-masing, namun Lastpass ini sudah menjadi kepercayaan banyak orang karena Lastpass ini memberikan kita kemudahan dan keamanan maksimal dalam menjaga password! kamu pun bisa membawa aplikasi ini kemana-mana menggunaan flashdisk. Bagaimana? tertarik mencoba??.

Cara Membuat Akun LastPass (Free) Secara Cepat:

Langkah Pertama - Silahkan download dan pasang ekstensi berikut ini pada browser yang kamu gunakan:

LastPass untuk Google Chrome LastPass untuk Firefox

Langkah Kedua - Selanjutnya silahkan klik ikon LastPass (*) pada browser, lalu klik Create an account now.
 Jaga Password-mu dengan LastPass - Aplikasi Penyimpan Password

Langkah Ketiga - Klik tombol merah bertuliskan Create Account
 Jaga Password-mu dengan LastPass - Aplikasi Penyimpan Password

Langkah Keempat - isikan Email, Master Password dan Password Reminder dengan teliti, dan ingat! catat Master Password-nya ya karena ini akan menjadi gerbang ke akun LastPass-mu. Setelah diisi, centang semua checklist dan klik tombol Create Account.
 Jaga Password-mu dengan LastPass - Aplikasi Penyimpan Password

Lamgkah Kelima - Masukkan ulang Master Password dan klik Create Account.
 Jaga Password-mu dengan LastPass - Aplikasi Penyimpan Password

Langkan Terakhir - Akun gratismu sudah siap digunakan!
 Jaga Password-mu dengan LastPass - Aplikasi Penyimpan Password

PENTING
Nah setelah membuat akun diatas, sekarang silahkan mulai menyimpan password mu dengan cara menuju halaman login suatu situs, kemudian isikan email dan password-mu, lalu klik ikon LastPass dan klik Save Site


 Jaga Password-mu dengan LastPass - Aplikasi Penyimpan Password



VIDEO TUTORIAL:




Sekian artikel kali ini, semoga bermanfaat :)!

0 Response to "Jaga Password-mu Secara Online dengan LastPass - Aplikasi Penyimpan Password"

Posting Komentar