Hai Hai sobat semua!! kali ini Yusuf Desktop akan membagikan sebuah giveaway besar-besaran yang tidak bisa ditinggalkan, sebenarnya saya juga masih bingung mengenai giveaway ini karena yang dibagikan adalah produk baru yang setiap produknya bisa dihargai 3-30Juta Rupiah (wowww) , dan yang saya maksud adalah digratiskannya 70 lebih aplikasi Autodesk seperti AutoCAD, Fusion 360, 3ds Max, dan aplikasi AutoDesk lainnya mulai dari versi 2012-2015.
Giveaway ini ditujukan oleh sobat semua terutama kamu yang seorang pelajar ataupun mahasiswa karena program ini diadakan dalam rangka mendukung orang-orang khususnya para orang-orang yang berkecimpung di dunia pendidikan untuk membuat dunia yang lebih baik lagi. Untuk lebih lengkapnya silahkan baca kutipan berikut:
The challenges of today will be solved by the designers of tomorrow. That’s why Autodesk gives students, educators, and educational institutions free* access to professional design software, creativity apps, and real-world projects. Autodesk Education helps inspire and prepare the next generation to imagine, design, and create a better world. - Autodesk Education Community
Gimana.. apakah sobat tertarik mencobanya? kalau tertarik silahkan simak langkah-langkah berikut ini untuk mendapatkan aplikasi permium Autodek senilai ratusan juta rupiah ini.
Cara Mendapatkan Software dan Lisensi Aplikasi Autodesk secara Gratis dan Legal:
Pertama - Silahkan sobat kunjungi halaman berikut untuk memilih aplikasi,, bebas sesuka hati!
http://www.autodesk.com/education/free-software/students-university/all-products
atau sobat bisa juga langsung memilih salah satu atau terserah deh mau milih berapa dari keenam aplikasi terpupuler pada link berikut ini:
- Download 3ds Max (Semua Versi)
- Download AutoCAD (Semua Versi)
- Download Fusion 360 (Semua Versi)
- Download Inventor Professional (Semua Versi)
- Download Maya (Semua Versi)
- Download Autodesk Revit (Semua Versi)
Langkah Kedua - Silahkan buat akun autodesk terlebih dahulu dengan mengeklik tombol "Create Account".
pada popup yang muncul silahkan isi data diri sobat pada kolom yang ada, dan jangan lupa untuk selalu menggunakan alamat email yang valid. Untuk kolom "school url" silahkan isi sesuka hati (misal: http://blablabla.sch.id) jika memang sekolahmu tidak mempunyai website.
Setelah menekan tombol Next, silahkan sobat buka email yang sobat gunakan tadi untuk mengaktifkan akun
Setelah itu bila muncul pesan seperti pada gambar diatas ini artinya akun kamu berhasil diaktivasi.
Klik tombol X dipojok pesan tersebut untuk menutup pesan.
Langkah Ketiga - klik tombol "Sign In" untuk login/masuk dengan akun yang telah kamu buat tadi.
Langkah Terakhir - dan pada akhirnya silahkan pilih Versi, Bahasa, dan OS pada poin no.2 untuk mendapatkan aplikasi sesuai kehendak sobat. Kemudian klik tombol "Install Now", lalu tunggu sejenak sampai kamu melihat Serial Number, Product Id, dan Link Download
Selamat Mencoba!
Karena masa gratisan ini sifatnya "Terbatas" jadi mohon bagikan artikel ini kepada tema sobat supaya ita semua dapat merasakan aplikasi gratis ini!
0 Response to "Download AutoCAD, 3ds Max, Fusion 360, Maya, & Autodesk Lainnya Beserta Lisensinya Secara Gratis dan Legal"
Posting Komentar